Pages

Jumat, 28 November 2014

Membuat Meja dan Kursi Menggunakan Blender



27


Pembuatan objek 3D ini untuk melengkapi tugas kelompok softskill. Berikut anggota – anggota kelompok kami…
  1. Edwin Adam Nurhidayat (55412366)
  2. Ilham Saputra (55412616)
  3. Jonathan Eluzai Abiezer (53412963)
  4. Oscar Prathama (55412607)
  5. Rafly Pesta Juninton (55412897)
Mohon maaf bila masih ada kesalahan atau kekurangan dalam pembuatannya…
Disini saya anggap anda sudah memahami tentang blender baik itu size, rotasi, transformasi, pewarnaan dan hal – hal lainya dalam membantu pembuatan objek ini. Jika belum, anda bisa mencari referensinya di mbah google. Saya jelaskan dengan cara TULISAN > GAMBAR, TULISAN GAMBAR. Oke kita langsung saja.
Masukan objek kubus, jika belum ada tekan SHIFT+A > MESH > CUBE.
Blender (Meja dan Kursi)Maka, akan keluar objek kubus. LALU PERBESAR KUBUS ITU DENGAN MENEKAN S.
2Saya desain meja ini berbentuk persegi panjang. KETIK “S” UNTUK SIZE LALU KETIK “Z” UNTUK KORDINAT Z. Agar meja menjadi lebih tipis dari sebelumnya.
3TEKAN S LAGI, LALU TEKAN X UNTUK KORDINAT X. Agar meja itu menjadi persegi panjang. Jika belum sesuai kalian sempurnakan lagi. Mengikuti cara di atas.
4Lalu saya akan membuat kaki meja-nya. Pertama MASUK KE EDIT MODE. Menu ini ada di kiri bawah.
5LALU TEKAN CTRL+R UNTUK LOOP CUT. Arahkan kursor ke pinggir agar muncul garis ungu. Gunakan SCROLL pada mouse untuk pembentukan LOOP CUT-nya. Jika sudah selesai klik kiri/kanan. Jadikan seperti di bawah ini…
6Gambar di atas adalah LOOP CUT HORIZONTAL. Lalu kita buat LOOP CUT vertical-nya, caranya seperti cara diatas. JIKA MASIH TERSELEKSI, TEKAN A UNTUK DESELECT.
7
Arahkan view kebawah objek, dengan menekan scroll pada mouse, atau dengan menekan alt+leftmouse (bila anda mengaktifkan “EMULATE 3 BUTTON MOUSE” padaUSER PREFENCES).
8PILIH MODE FACE – SELECT. Menu ini ada di bawah.
9Seleksi bagian – bagian seperti di bawah ini. GUNAKAN KLIK KANAN UNTUK MENYELEKSINYA. GUNAKAN SHIFT ATAU CTRL UNTUK MEMBANTU PENYELEKSIAN.
10
LALU TEKAN E UNTUK EXTRUDE, TEKAN Z UNTUK MEMBANTU PEKERJAAN.Jadinya adalah seperti di bawah ini.
11
Kembali ke Object Mode lebih dulu agar saat menyeleksi salah satu objek, objek yang lain tidak ikut terseleksi. Karena disini saya akan menambahkan objek kursi.
12
Tambahkan objek kubus, SHIFT+A > MESH > CUBE
13
Edit kubus dengan cara saat membuat meja tadi. GUNAKAN S untuk SCALE, GUNAKAN PULA X,Y,Z untuk kordinatnya. Edit sesuai keinginnan anda, kalau saya seperti ini.
14
Ubah mode ke EDIT MODE, LALU TAMBAHKAN LOOP CUT. Caranya seperti cara di atas.
15
Seleksi bagian bawah untuk membuat kakinya. PERTAMA AKTIFKAN FACE – SELECT. LALU SELEKSI BAGIAN – BAGIAN YANG INGIN DIJADIKAN KAKINYA.
1617
LALU TEKAN E untuk EXTRUDE. Gunakan tombol X,Y,Z untuk memudahkan pengeditan.
18
Coba kalian kreasikan kursi versi kalian sendiri, karena saya membuatnya asal. Karena sudah larut malam, dan saya ngantuk, asal jadi deh…..hahaha
19
Sudah selesai pada pembuatan kursi dan meja, sekarang kita berikan material dan texture pada keduanya. Untuk memasukan texture, material harus terbuat lebih dulu karena material-lah yang memberi pewarna’an pada objek.
Pilih panel material yang ada pada menu sebelah kanan. Lalu klik NEW.20
Lalu lanjut ke TEXTURE yang ada di sebelah kanan MATERIAL tadi. Seleksi dulu gambar mejanya. Setelah itu klik NEW > Open.21
Hasilnya gambar kayu itu ter – import.
22
Di bawah ini saya berikan gambar kayu-nya. Simpan di folder mana saja kalian suka.
23
Untuk melihat hasilnya, render saja dengan menekan F12. Dan untuk mendapatkan hasil render yang bagus kalian bisa mendesain pencahayaan dan view kamera dengan memfungsikan tombol S (size) dan R (rotasi) pada keyboard. Lalu tekan angka 0 untuk melihat hasil tangkapan kamera.
24
Lalu pada objek kursi pilih panel material dan beri warna kursi tersebut sesuai dengan keinginan anda. Jika saya mewarnainya seperti ini…
25
Untuk hasil maksimal tambahkan lantai sebagai alas. Disini saya masukan MESH > PLANE. Kemudian saya perbesar ukurannya, dan saya masukan teksture kaya yang tadi. Lalu dirender (F12).
Hasil akhirnya seperti gambar di bawah ini… disini Lamp saya setting menjadi Sun.
26

0 komentar:

Posting Komentar